Tanda Baca




Tanda Baca
  
Tabel 2.4: Tanda Baca
4
1
2
3
8
6
8
0
7
7
-
/
59
99
‘’’
.
,
;
:
?
!
(
)
-
/
±
*

            Nomor titik untuk tanda-tanda di atas adalah sebagai berikut.

Tanda titik                  = titik 2-4-6
Tanda koma              = titik 2
Tanda titik koma       = titik 2-3
Tanda titik dua          = titik 2-5
Tanda Tanya            = titik 2-3-6
Tanda seru                = titik 2-3-5
Tanda kutip buka     = titik 2-3-6 
Tanda kutip tutup     = titik 3-5-6 
Tanda kurung (kurung buka dan kurung tutup) = titik 2-3-5-6
Tanda hubung         = titik 3-6
Tanda garis miring   = titik 3-4
Tanda apostrof         = titik 3
Tanda lebih kurang             = titik 2-6 3-5 (dua petak)
Tanda bintang          = titik 3-5 3-5 (dua petak)
Tanda ellipsis           = titik 3 3 3 (tiga petak)

Fungsi Tanda-tanda Baca

Secara umum, tanda-tanda ini mempunyai fungsi yang sama dengan padanannya dalam tulisan awas. Namun demikian, terdapat beberapa kekhasan yang perlu anda perhatikan sebagai berikut.

1)            Tidak seperti dalam tulisan awas, tanda kutip buka dan kutip tutup dalam Braille mempunyai bentuk yang berbeda.
2)            Di pihak lain, Braille tidak membedakan bentuk tanda kurung tutup dan kurung buka. Di samping itu, perlu dicatat bahwa tanda kurung dalam matematika mempunyai bentuk yang berbeda, yang akan anda pelajari pada Modul 6.
3)            Dalam tulisan awas, tanda elipsis sama dengan tiga buah tanda titik, sedangkan dalam Braille, tanda ellipsis sama dengan tiga buah tanda apostrof.
4)            Tanda Tanya dan tanda kutip buka mempunyai bentuk yang sama. Yang membedakannya adalah posisinya dalam teks. Tanda Tanya selalu berada pada akhir teks, sedangkan tanda kutip buka selalu berada pada awal teks.


Latihan 2.3


            Salinlah teks Braille berikut ini ke dalam tulisan awas.
1.
,para perintis itu adalah3 ,moon1 ,hauy1 ,barbier4
2.
,siswa3 8,di mana ,louis ,Braille dilahirkan80
3.
,charles ,barbier 7seorang perwira ,perancis7 adalah penggagas 8tulisan malam04
4.
8,dia bukan laki-laki2 dia seperti laki-laki60
5.
,qur’an terdiri dari ‘’’ ayat4
6.
8’’’ yang mempunyai kelainan fisik dan/atau mental ‘’’8
Anda membaca artikel Tanda Baca dan anda bisa menemukan Anchor Text artikel dengan url https://braillemodul.blogspot.com/2012/12/tanda-baca.html.


Backlink here..

Description: Tanda Baca Rating: 4.5 Reviewer: seputarwisata.com - ItemReviewed: Tanda Baca


Shares News - 2:35 AM


Share your views...

0 Respones to "Tanda Baca "

Post a Comment